Sabtu, 24 Oktober 2020

Cyber Pedagogy Wujud Nyata

Pada hari ini bersama Penerbit Andi Yogyakarta, tepat jam 10.00 WIB Review buku yang dinyatakan lolos terbit. para penulis September Ceria, kala itu hati dan perasaanku begitu   dag dig dug. sambil mendengarkan pengarahan dari ibu Dwinita dan Pak Joko. 


Tidak beberapa lama hal yang ditunggu-tunggu dimulai. Ibu Dwinita mulai membuka slidenyanya dan mulai memamfarkan slide satu persatu. Ada 16 penulis yang dibacakan, tanpa terasa, hati dan perasaan waktu itu begitu gemetar semakin tidak karuan. saya akhirnya melihat slide ternyata judul buku saya ada pada no 7, Allhamdulillah, karya Buku saya " Cyber Pedagogi" di terima tanpa revisi. Rasa gembira bercampur haru dan karuan yang menyelimuti perasaanku saat itu.  Bibir rasanya gemetar, tak bisa mengungkapkan rasa harusnya lagi, hanya bisa AKu ucapkan, terima kasih Prof, Eko, Pak Joko dan semua bapak/Ibu guru hebat September Ceria, terutama Om Jay yang telah memberi jalan terbaik dan memotivasi untuk terus berkarya dalam menulis.

Ucap syukur pada Allah, karena aku telah dipertemukan dengan para ahli, dan pakar penulis, sehingga bisa berkarya. Terima kasih tak terhingga aku haturkan pada semua group menulis Om Jay angkatan 15, SEptember Ceria. semua ini akan menjadi motivasi bagi generasi berikutnya untuk terus berkarya. makasih Om Jay, Prof Eko, September Ceria yang telah menghantarkan Aku untuk terus memotivasi untuk terus menulis. Semoga Allah membalas kebaikan Om Jay, Prof Eko dan semoga dalam lindunganNya, dan sehat selalu. aamiin...

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar